Kamis, 08 Juli 2010

Hijab

>Hijab/jilbab oleh departemen agama diterjemahkan sebagai jilbab, yaitu sejenis baju kurung yang lapang yang dapat menutup kepala, muka dan dada.
>Hijab itu adalah ketaatan kepada Allah dan Rasul (Q.S.: Al Ahzab : 33, 36, 53 dan 59, An Nur :31)

> Hijab itu 'iffah (kemuliaan)

>Hijab itu kesucian

>Hijab itu pelindung

>Hijab itu taqwa, bukti keimanan

beberapa syarat hijab yang harus terpenuhi:
1. menutup seluruh anggota tubuh wanita-berdasarkan pendapat yang paling rajih/tenang
2. hijab itu sendiri pada dasarnya bukan perhiasan
3. tebal dan tidak tipis atau transparan
4. longgar dan tidak sempit
5. tidak memakai wangi-wangian
6. tidak menyerupai pakaian wanita-wanita kafir
7. tidak menyerupai pakaian laki-laki
8. tidak bermaksud memamerkannya pada orang-orang
9. jangan berhias terlalu berlebihan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar